Medinafm (Garut) – PT. BIG Records Asia (BIG Records) yang merupakan Major Music Label baru di Indonesia mengeluarkan debut single pertamanya melalui penyanyi muda berbakat asal Bandung Isa Angkama dengan judul “Ikrar”. Lagu yang di…
Kategori: Musik
Berita dan informasi musik / lagu terbaru jadi terus bersama www.medinafm.id untuk mendapatkan update terbaru.
Medinafm (Garut) – Setelah berhasil mencatatkan dirinya sebagai salah satu penyanyi dangdut berkelas di Indonesia, tentu saja produktifitas dan eksistensi melahirkan karya-karya fenomenal lainnya, menjadi sebuah tuntutan. Hal ini tidak semata demi menjaga nama besar…
Medinafm (Garut) – Perjalanan lebih dari 4 dekade merupakan sesuatu hal yang tidak mudah bagi suatu band. Namun, hal ini bisa dilakukan oleh grup band rock legendaris Indonesia, God Bless. 47 tahun sudah God Bless…
Medinafm (Garut) – Bagi penggiat sosial media dan juga penikmat cover artist di Youtube, nama Hanif Andarevi salah satu yang paling disukai saat ini. Masih duduk di bangku SMA, Hanif hamper sama seperti anak-anak lainnya….
Medinafm (Garut) – Penyanyi campursari kenamaan, Didi Prasetyo atau beken dengan nama panggung Didi Kempot meninggal dunia, Selasa (5/5/2020) pagi ini. Didi meningal di RS Kasih Ibu Solo. Hal tersebut dibenarkan Asisten Manajer Humas RS Kasih…
Medinafm (Garut) – Ketika Anda ingin langsung memahami ke inti makna perjalanan hidup dan cinta seorang Isyana Sarasvati, kalian membutuhkan LEXICON, sebuah kamus dimana akan ditemukan sekumpulan repertoire yang diciptakan untuk mewakili setiap episode perjalanannya….
Medinafm (Garut) – Ahmad Abdul Qodir Jaelani a.k.a Dul Jaelani, cowok kelahiran 23 Agustus 2000 yang suka warna merah mawar ini, tidak pernah berhenti berkarya. Setelah merilis single ke 5 nya di tahun 2019 yang…
Medinafm (Garut) – Grup Band D’Masiv kembali tergetar hatinya untuk membantu orang yang sedang tertimpa musibah. Kepedulian band yang digawangi oleh Rian ini ditunjukkan dengan mengemas kembali single “Esok Kan Bahagia” yang ditujukan untuk membantu…
Medinafm (Garut) – Kata “Apsara” berasal dari bahasa sansekerta yang memiliki arti Bidadari atau Malaikat. Malaikat sering dikaitkan dengan orang-orang berhati baik, yang kerap membantu sesama, memiliki jiwa sosial tinggi, rela berkorban demi orang lain. Sifat-sifat baik…